Menilik Program Pendampingan Pembinaan Al-Quran di Lapas Kelas IIA Kendari
Jakarta, 13 Januari 2021 – Staf pengajar dari Yayasan Nirunabi kembali melakukan kegiatan pembinaan Al-Quran di Lapas Kelas IIA Kendari. Program yang memang sudah rutin…
Perhatian Yayasan Nirunabi kepada kelompok marginal tercurahkan dalam bentuk pembinaan spiritual keagamaan yang berkelanjutan. Sasaran program ini ialah diri sendiri, lingkungan masyarakat, khususnya kaum marginal. Kami mengambil spesifikasi pelaksanaa program dakwah dan pembinaan pada Lembaga Pemasyarakatan, Rumah Tahanan, Kampung Pemulung, Kawasan Penggusuran dan Pengungsian serta kelompok marginal lainnya. Setiap titik program dinamakan sebagai Madrasah, dan setiap penerima manfaat di sebut sebagai santri.
Sebagai Lembaga Sosial Keagamaan , Yayasan Nirunabi peduli terhadap kehidupan narapidana dan masyarakat marginal melalui program pemberdayaan ekonomi. Yayasan Nirunabi fokus untuk membenahi nasib para mantan warga binaan (Napi) yang sudah hijrah, membersamai sebelum bebas dari masa tahanan, dan menyiapkan para mantan warga binaan untuk berdaya secara ekonomi sehingga kehidupan mereka jauh lebih baik melalui pendampingan yang komperhensif bersama Yayasan Nirunabi. Selain itu, Yayasan Nirunabi juga mendampingi masyarakat miskin di perkotaan, wilayah pesisir, daerah termarjinalkan, serta para Mustahiq lainnya melalui program pemberdayaan ekonomi masyarakat. Hal ini dilakukan agar masyarakat lebih berdaya secara ekonomi, dari yang sebelumnya mustahiq menjadi muzaqi.
Jakarta, 13 Januari 2021 – Staf pengajar dari Yayasan Nirunabi kembali melakukan kegiatan pembinaan Al-Quran di Lapas Kelas IIA Kendari. Program yang memang sudah rutin…
Jakarta, 28 Desember 2020 – Ada yang berbeda dengan kegiatan di Lapas Dewasa Kelas IIA Kendari, sejak Senin pekan lalu (14/12). Yayasan Nirunabi yang rutin…
Alhamdulillah 99 hari lagi menuju bulan Ramadhan. Yuk kita siapkan diri dengan perbanyak amal kebaikan. اَللَّهُمَّ سَلِّمْنـِي إِلَى رَمَضَانَ وَسَلِّمْ لِـي رَمَضَانَ وَتَسَلَّمْهُ مِنِي مُتَقَبَّلاً…
Akhir tahun gini kita jalan-jalan, shopping itu udah biasa. Tapi kalau akhir tahun gini ditutup dengan sedekah, itu baru luar biasaa😁 Yuk kita sedekah sebanyak-banyak…
Sebelum tahun 2020 berakhir, jangan lupa perbanyak sedekah agar mendapat keberkahan di awal tahun 2021 nanti🌈💰 Yuk sisihkan rezeki kita, untuk #SedekahAkhirTahun melalui Nirunabi☺️ Apabila sahabat ingin…
Negara maju adalah negara yang memberikan kesempatan setara kepada masyarakat marginal utk hidup layak sebagaimana masyarakat pada umumnya. Salah satu masyarakat marginal ialah Warga binaan…
Alhamdulillah sudah hari jumat nih, kalian harus tau bahwa waktu terbaik untuk sedekah itu di hari Jumat loh sahabat😇 Yuk! sisihkan rezeki kita untuk bersedekah…
Menurut salah satu hadis, keutamaan shalat dengan memakai siwak sebanding dengan 70 kali shalat dengan tidak memakai siwak. Demikian pula setiap kali bertasbih yang diawali…
Yayasan Niru Nabi peduli terhadap kehidupan narapidana dan masyarakat marginal melakui program pemberdayaan ekonomi sehingga kehidupan jauh lebih baik dengan pendampingan yang komperhensif bersama Yayasan Niru Nabi.
Ada yang bisa kami bantu?
Silahkan klik kontak di bawah untuk terhubung dengan Call Center kami via WhatsApp.
Nirunabi Foundation